Apa Itu Organ Intraperitoneal dan Fungsinya dalam Pemberian Obat
Intraperitoneal adalah di dalam rongga peritoneal (rongga perut), terletak pada area yang mengandung organ-organ perut. Dalam ilmu medis intraperitonial berasal dari istilah peritoneum artinya perut sedangkan intra artinya dalam (kedalam). Organ-organ sistem pencernaan meliputi kerongkongan, lambung, usus dua belas jari, usus halus, usus besar, rektum dan anus. Perut terdiri dari berbagai lapisan sel. Rongga perut (ruang yang …
Apa Itu Organ Intraperitoneal dan Fungsinya dalam Pemberian Obat Read More »