Month: June 2021

ilustrasi ogan urobilin

Mengenal Apa Itu Urobilin

Orang awam tidak mengenal apa itu urobilin. Zat urobilin umumnya terdapat pada urine dan abnormalitas pada kandungan ini bisa menjadi tanda penyakit tertentu. Itulah kenapa beberapa orang disarankan untuk melakukan tes urine jika memiliki beberapa tanda abnormal pada tubuhnya, misal kondisi jaundice atau kuning pada tubuh. Pemeriksaan ini dilakukan untuk mengetahui kemungkinan terjadinya masalah pada …

Mengenal Apa Itu Urobilin Read More »

Social Blade for Chrome, Cara Instan Baca Statistik Channel Youtube

Banyak yang bilang kalau pendapatan Youtuber sangat besar. Sebut saja Atta Halilintar dan Ria Ricis yang bisa mengantongi ratusan juta tiap bulan hanya dari Youtube. Apakah hal ini benar? Mari buktikan dengan melihat statistik channel mereka di Social Blade. Social Blade adalah tool yang paling sering dipakai untuk memantau statistik channel Youtube. Yuk, simak penjelasan …

Social Blade for Chrome, Cara Instan Baca Statistik Channel Youtube Read More »

Hewan Ovipar: Pengertian, Ciri, Proses, dan Contohnya

Mengenal lebih dekat cara berkembang biak hewan ovipar. Itu adalah topik yang akan kita bahas pada kesempatan kali ini. Telur dan ayam duluan mana hayo? “Tebak-tebakan yang tak asing di telinga dan sudah sangat legend sekali ya sobat, namun untuk menebaknya harus berfikir keras dan terkadang membuat kesal.” Akan tetapi sobat, mengapa ayam sangat identik …

Hewan Ovipar: Pengertian, Ciri, Proses, dan Contohnya Read More »

×